Nusa Tenggara Barat

gili trawangan

Tips Berkeliling Murah Di Gili Trawangan Lombok

Gili Trawangan adalah salah satu pulau kecil dalam gabungan kepulauan Gili dan di antaranya adalah Gili Meno dan Gili Air. Namun apabila wisatawan baru seperti saya ini yang baru pertama kali datang di Lombok pastinya Gili Trawangan menjadi destinasi pertama yang bakalan di kunjungi. Disini saya menceritakan pengalaman saya liburan ke Gili Trawangan dengan waktu …

Tips Berkeliling Murah Di Gili Trawangan Lombok Read More »

Pantai selong belanak lombok

Mengesankan Keindahan Sunset di Pantai Selong Belanak Pulau Lombok

Lagi lagi saya masih terkesan dengan pantai lombok. Dari perjalanan explore lombok dalam artikel Liburan Lombok 3 Hari 2 Malam, dan Pantai Selong Belanak adalah salah satu destinasi yang masuk dalam cerita perjalanan itu. Berada di kawasan lombok tengah, Pantai Selong Belanak termasuk primadona dari setiap pantai di lombok tengah yang begitu mengesankan. Ini masuk …

Mengesankan Keindahan Sunset di Pantai Selong Belanak Pulau Lombok Read More »

Pantai Kuta Lombok Mandalika

Pantai Kuta Lombok Yang Tidak Kalah Dengan Pantai Kuta Bali

Mungkin bagi sebagian orang Pantai Kuta adalah salah satu pantai terkenal di pulau Bali. Padahal, pantai Kuta pun juga ada di pulau Lombok dan pantai ini pun tidak kalah kerennya dengan pantai Kuta di Bali. Saya sendiri juga tidak menyangka jika di pulau Lombok terdapat pantai Kuta, dan pantai ini juga populer di daerah tersebut. …

Pantai Kuta Lombok Yang Tidak Kalah Dengan Pantai Kuta Bali Read More »

Keindahan pantai tanjung aan lombok indonesia

Pantai Tanjung Aan, Primadona Dari Mandalika Lombok

Mandalika adalah kawasan wisata seluas 1.035 hektar yang berlokasi di Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat. Sejak tahun 2017, Mandalika sudah diresmikan sebagai Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) pariwisata yang diharapkan dapat menjadi tempat liburan yang cukup representatif di Lombok karena dilengkapi beberapa hotel dan beragam fasilitas rekreasi. Mandalika, saat ini, sudah memiliki 7 spot wisata …

Pantai Tanjung Aan, Primadona Dari Mandalika Lombok Read More »

pantai mawun

Pantai Mawun di Lombok Yang Bikin Saya Mager

Hay sobat kalian yang lagi cari informasi seputar pantai di Lombok, dari pengalaman ku ini, Pantai Mawun menjadi pantai yang bisa anda coba untuk bersantai dan bikin males bergerak. Ini merupakan kelengkapan cerita liburan ke Lombok, 3 hari 2 malam menikmati indahnya Lombok, coba baca disini (Liburan lombok 3H2M). Disini saya akan menceritakan dan beberapa …

Pantai Mawun di Lombok Yang Bikin Saya Mager Read More »

Bukit merese

Wow Ternyata Seperti Ini Keindahan Bukit Merese di Lombok

Pulau lombok memiliki destinasi begitu banyak di mulai dari dataran rendah ataupun dataran tinggi. Untuk dataran rendah yang berlokasi di Lombok tengah, ada destinasi menarik yang Photogenic dan selalu menjadi destinasi open trip di setiap para tour travel, destinasinya ialah Bukit Merese. Bukit Merese berlokasi di Jl. Kuta Lombok, Kuta, Pujut, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa …

Wow Ternyata Seperti Ini Keindahan Bukit Merese di Lombok Read More »

Scroll to Top
error: Alert: Dilarang Copy Artikel Di Sini